Jumat, 29 Agustus 2014

KETUA DPM-FH UNMER PERIODE 2014-2015



VISI DAN MISI KETUA DPM-FH  PRIODE 2014-2015

Dalam sebuah organisasi suadah seharusnya untuk setiap masa kepemimpinannya untuk membuat sebua visi dan misi yang dimana visi dan misi tersebut akan menjadi landasan untuk menjalankan sebuah roda organisasi. Begitu pula dengan saya yang telah terpilih menjadi ketua lembaga kemahasiswaaan yang ada di fakultas hukum universitas merdeka malang yang tak lain adalah organisasi Dewan Perwakilan Mahasiswa Fakultas Hukum (DPM-FH) mempunyai visi dan misi sebagai berikut:

Visi:
 Mewujudkan lembaga DPM-FH  yang inspiratif, aplikatif, berintegritas dan kritis



           Misi :              
1.     Menjadikan lembaga DPM-FH sebagai lembaga yang solid serta melaksanakan tugas dengan penuh tanggung jawab
2.     Lembaga yang peduli dan cinta terhadap mahasiswa dan fakultas
3.     Membahas permasalahan-permasalahan yang ada, dalam suatu forum diskusi demi terwujudnya mahasiswa intelektual dan kritis.

Tujuan:          Menghasilkan Generasi yang memiliki Disiplin, intelektual yang tinggi, moralitas serta Soft skill sehingga dapat berkontribusi bagi lingkungan masyarakat, bangsa & Negara

Motto Berorganisasi:
“Anda tidak perlu menjadi hebat untuk memulai,
Namun anda perlu memulai untuk menjadi hebat.

“kami melakukan tugas dan tanggung jawab dengan cinta ”
Maka Untuk itu motto Lembaga DPM-FH Periode 2014-2015 :
“lakukan dengan cinta J dan siap melayani”


Kamis, 28 Agustus 2014



PENGUMUMAN
Sehubungan dengan sudah terpilihnya ketua DPM-FH yang baru periode 2014/2015 berdasarkan Pemira yang telah dilaksanakan pada tanggal 15 Juni 2014
Maka untuk itu dibuka pendaftaran calon anggota DPM FH dengan syarat dan ketentuan dibawah ini:
1.   Pendaftaran calon anggota diadakan di kantor/secret DPM-FH
Pelayanan dan pengambilan formulir pendaftaran di mulai tanggal 25 Agustus 2014 mulai dari jam 08.00 s/d 13.00 di kantor DPM-FH
2.   Setiap calon anggota yang mendaftarkan diri menjadi anggota DPM-FH diwajibkan untuk  mengisi formulir yang sudah disediakan
3.   Syarat-syarat menjadi anggota DPM-FH
a.       Syarat Umum:
Ø  Bertaqwa kepada Tuhan yang Maha Esa
Ø  Terdaftar sebagai mahasiswa aktif di fakultas Hukum UNMER Malang
Ø  Bersedia melaksanakan tugas yang diembankan  dengan jujur dan penuh tanggung jawab serta mau mengabdikan diri pada Fakultas
b.      Syarat Khusus:
Ø  IP/IPK minimum 3,00
Ø  Minimal semester II dan maksimal semester VIII
Ø  Tidak sedang terlibat dalam kasus Pidana

4.   Menyerahkan Pas foto berwarna  4x6 sebanyak 2 lembar dengan ketentuan:
ü  Memakai jas almamater
ü  Foto setengah badan
ü    Bakron warna merah
5.   Pendaftaran harus secara langsung/tidak bisa di wakilkan
6.   Pengembalian formulir Pendaftaran paling lambat tanggal 6 September 2014
7.   Mengikuti semua mekanisme pendaftaran/seleksi yang sudah ditentukan.
8.   Pengumuman hasil seleksi tanggal 8 september 2014
9.         Info lebih lanjut bisa menghubungi ketua DPM terpilih Debora Agustina Gultom
(contak Person: 082335576176)
Malang,25 Agustus 2014
Ketua DPM FH Periode 2014-2015


Debora Agustina Gultom
(12100012)